Pendaftaran

PENDAFTRAN PROGRAM SERTIFIKASI PENGAWAS OPERASIONAL

Silakan isi formulir pendaftaran berikut dengan informasi yang benar dan lengkap.

💰 Biaya Program

Pengawas Operasional Pertama: Rp. 3.500.000,-
Pengawas Operasional Madya: Rp. 4.500.000,-
Pengawas Operasional Utama: Rp. 7.500.000,-

📜 Persyaratan

🔹 Pengawas Operasional Pertama (POP)

  • SLTA/Sederajat: pengalaman 10 tahun
  • D3: pengalaman 3 tahun
  • S1: pengalaman 1 tahun bekerja di tambang

🔹 Pengawas Operasional Madya (POM)

  • Minimal pengalaman 1 tahun di tambang sebagai Pengawas Operasional Pertama
  • Memiliki Sertifikat Pengawas Operasional Pertama

🔹 Pengawas Operasional Utama (POU)

  • Minimal pengalaman 1 tahun di tambang sebagai Pengawas Operasional Madya
  • Memiliki Sertifikat Pengawas Operasional Madya

📑 Persyaratan Dasar (APL01)

  • Pendidikan minimal SLTA
  • Fotokopi KTP & CV terbaru
  • Pas foto 3×4 latar belakang merah
  • Surat Keterangan Kerja (SKK) / pengalaman kerja

📂 Persyaratan Pendukung (APL02)

Dokumen portofolio hasil kerja yang relevan